Pada tahun 1958 disebut Sekolah Asisten Apoteker kemudian berubah menjadi Sekolah Pengatur Obat pada tahun 1978. Pada tahun 1982 berubah lagi menjadi Sekolah Menengah Farmasi dan akhirnya sejak 1998 melaksanakan Pendidikan Program Studi Diploma III Farmasi. Berdasarkan Keputusan Menteri Kesehatan RI Nomor. 298/MENKES-KESOS/SK/IV/2001 berubah menjadi Jurusan Farmasi.

Visi

Menjadi Institusi Pendidikan Ahli Madya Farmasi Unggul di bidang Farmasi Komunitas yang Menghasilkan Tenaga Teknis Kefarmasian Beretika dan Kompeten Berstandar Nasional pada Tahun 2024.

Misi

Menyelenggarakan pendidikan Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat yang berkualitas sehingga unggul dalam :

  1. Menyelenggaarkan Pendidikan yang Mengikuti Perkembangan IPTEK dalam Bidang Kefarmasian
  2. Melaksanakan Penelitian Sebagai Pengembangan Ilmu Kefarmasian
  3. Melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat Sebagai Aplikasi Hasil Penelitian di Bidang Farmasi
  4. Melaksanakan kemitraan dengan berbagai Sarana Pelayanan Kefarmasian
  5. Meningkatkan dan Memelihara sarana dan Prasarana serta Teknologi yang dapat Mendukung Visi dan Misi Jurusan.
Jumlah Data : 10
# NIP Nama Jabatan Golongan
1 196510031992032001 ADAM JOUHARI Petugas Keamanan II/a
2 195707311991012001 AHMAD PURNAWARMAN FAISAL, M.Farm Dosen / Pengembang Program Studi III/b
3 196406011993121001 AMRIN NASUTION, S.Pd PLP Pertama III/b
4 195604081996031001 BASARIAH Pengadministrasi Umum (JFU) II/a
5 196302081984031002 FRIS ARNIWATY HASIBUAN PUM III/b
6 197008311992032002 HENNY YUSNITA, S.Si Pranata Lab Pendidikan III/a
7 198006082005012010 HILDA S, M.Sc Dosen / Pengembang Program Studi III/b
8 198007112015032002 IRMA NOVIAR, ST PLP Pelaksana III/a
9 196605151986032003 MIMIN WULANDARI, S.Farm Pranata Lab Pendidikan III/a
10 197611201997032002 RINI ANDARWATI, SKM, M.Kes Sekretaris Jurusan III/c